7-ZIP adalah aplikasi kompresi yang bersifat gratis dengan tingkat kompresi tinggi yang berbasiskan open source. Aplikasi 7-Zip ini bahkan mendapatkan gelar Best Freeware 2008 dari majalah komputer PC Media.
Keunggulan aplikasi ini adalah kemampuannya menangani berbagai file kompresi dan dalam beberapa kasus bahkan lebih tinggi tingkat kompresinya dibandingkan PKZip dan WinZIP.
Sayangnya, khusus untuk tipe file RAR, software ini hanya bisa mengektraksi saja tanpa punya kemampuan untuk mengepak file ke dalam tipe file itu.
Download
Semoga Bermanfaat...
{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }
Posting Komentar